W3m

W3m
w3m dijalankan menggunakan xterm menampilkan halaman utama Wikipedia.
Tipeperamban web
Versi pertama1995
Versi stabil
Daftar
0.5.3 (15 Januari 2011)
v0.5.3+git20230121 (21 Januari 2023)
GenreWeb browser, Terminal pager
LisensiMIT license
Bahasa
Daftar bahasa

English and Japanese

Karakteristik teknis
Sistem operasiOS/2,[1][2] Unix & Unix-like (Solaris, SunOS, HP-UX, Linux, FreeBSD and EWS-UX (EWS-4800),[3] Windows (with Cygwin)
Bahasa pemrogramanC
Informasi pengembang
PengembangAkinori Ito and team members
Sumber kode
Kode sumberPranala
Debianw3m
Arch Linuxw3m
Ubuntuw3m
Gentoowww-client/w3m
Fedoraw3m
Informasi tambahan
Situs webw3m.sourceforge.net
SourceForgew3m
Free Software DirectoryW3m
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini


w3m adalah peramban web bebas bersumber terbuka yang berbasis teks. Perangkat lunak ini mendukung penggunaan tabel, frame, koneksi SSL, warna dan gambar. Umumnya, memuat sebuah halaman dengan format yang sedekat-dekatnya dengan format aslinya.

Nama "w3m" sendiri adalah singkatan dari "WWW wo miru (WWWを見る)", yang dalam bahasa Jepang memiliki arti "Untuk melihat WWW".

Emacs

w3m juga dapat digunakan di Emacs (editor teks) melalui w3m.el, yaitu modul Emacs Lisp. Modul ini memberikan fasilitas berselancar dengan cepat menggunakan Emacs. Meskipun Emacs Lisp hanya menampilkan tampilan akhir yang mana aplikasi w3m menampilkan web tersebut.

Pengembangan

w3m akan mengembangkan dua fitur:

  1. Hironori Sakamoto's w3m-m17n ("m17n" stands for multilingualization)
  2. Kiyokazu Suto's w3mmee ("mee" stands for "Multi-Encoding Extension")

Referensi

  1. ^ TOKORO, Kyosuke. "w3m 0.2.1–3 for OS/2 WARP". Diakses tanggal 16 August 2010. 
  2. ^ Watson, Dave (September 2001). "Text-Mode Web Browsers for OS/2". The Southern California OS/2 User Group. Diakses tanggal 16 August 2010. 
  3. ^ w3m manual page

Pranala luar

  • Portal komputer
Wikimedia Commons memiliki media mengenai w3m web browser.
  • w3m official website
  • w3mmee official website