Tobelo Timur, Halmahera Utara

Tobelo Timur
Kecamatan
Negara Indonesia
ProvinsiMaluku Utara
KabupatenHalmahera Utara
Pemerintahan
 • CamatCelis Dobiki[1]
Populasi
 (2021)[2]
 • Total7.074 jiwa
 • Kepadatan105/km2 (270/sq mi)
Kode pos
97767
Kode Kemendagri82.03.12 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS8205032 Edit nilai pada Wikidata
Luas67,58 km²
Desa/kelurahan6 desa


Tobelo Timur adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Halmahera Utara, Maluku Utara, Indonesia. Penduduk kecamatan ini berjumlah 7.074 jiwa (2021), dengan luas wilayah 67,58 km², dan kepadatan penduduk 105 jiwa/km².[2][3]

Demografi

Penduduk kabupaten Halmahera Utara, pada umumnya merupakan etnis atau suku Tobelo. Suku bangsa yang ada di Tobelo Timur selain suku Tobelo adalah suku Ternate yang kebanyakan di desa Yaro. Suku lain yakni suku Pagu, Jawa, Ambon, Modole, dan suku asal Maluku lainnya. Bahasa sehari-hari yang digunakan warga dominan bahasa Melayu Ternate dan bahasa Tobelo.[3]

Berdasarkan data Sensus Penduduk Indonesia 2020, mencatat bahwa mayoritas penduduk kecamatan Tobelo Timur memeluk agama Kristen. Persentasi penduduk berdasarkan agama yang dianut ialah Kristen sebanyak 99,99% dimana Protestan 99,93% dan Katolik 0,06%.[4] Untuk sarana rumah ibadah terdapat 20 bangunan gereja Protestan.[3]

Referensi

  1. ^ "Bupati Hadiri Musrembang Kecamatan Tobelo Timur". www.halmaherautarakab.go.id. 2 Maret 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-12-28. Diakses tanggal 28 Desember 2021. 
  2. ^ a b "Visualisasi Data Kependudukan - Kementerian Dalam Negeri 2021" (Visual). www.dukcapil.kemendagri.go.id. Diakses tanggal 28 Desember 2021. 
  3. ^ a b c "Kecamatan Tobelo Timur Dalam Angka 2020" (pdf). www.halutkab.bps.go.id. hlm. 21–23, 35. Diakses tanggal 28 Desember 2021. 
  4. ^ "Penduduk Menurut Wilayah dan Agama yang Dianut di Kabupaten Halmahera Utara". www.sp2010.bps.go.id. Diakses tanggal 28 Desember 2021. 
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Tobelo Timur.
  • l
  • b
  • s
Kecamatan Tobelo Timur, Kabupaten Halmahera Utara, Maluku Utara
Desa
  • l
  • b
  • s
Kecamatan
Lambang Kabupaten Halmahera Utara