Nishi Padma

Nishi Padma
SutradaraAravinda Mukherjee
SkenarioAravinda Mukherjee
Berdasarkan
Hinger Kochuri
oleh Bibhutibhushan Bandopadhyay
PemeranUttam Kumar
Sabitri Chatterjee
Penata musikNachiketa Ghosh
Perusahaan
produksi
Chirantan Chitra
Tanggal rilis
  • 23 Oktober 1970 (1970-10-23) (India)
NegaraIndia
BahasaBengali

Nishi Padma adalah sebuah film drama Bengali 1970 yang ditulis dan disutradarai oleh Aravinda Mukherjee,[1] berdasarkan pada sebuah cerita pendek Hinger Kochuri karya Bibhutibhushan Bandopadhyay, dan dibintangi oleh Uttam Kumar dan Sabitri Chatterjee sebagai pemeran utama. Film tersebut berisi musik buatan Nachiketa Ghosh, dan memenangkan dua penghargaan di Penghargaan Film Nasional 1970: Manna Dey memenangkan Penyanyi Playback Laki-Laki Terbaik untuk "Ja Khushi Ora Bole", sementara Sandhya Mukherjee memenangkan Penyanyi Playback Perempuan Terbaik untuk "Ore Sakol Sona Molin Holo".

Film tersebut dibuat ulang dalam sebuah film Hindi, Amar Prem (1972) yang disutradarai oleh Shakti Samanta, dengan permainan latar buatan Aravind Mukherjee, dan dibintangi oleh Sharmila Tagore dan Rajesh Khanna seabagai pemeran utama.[2]

Pemeran

  • Uttam Kumar ... Ananga
  • Sabitri Chatterjee ... Pushpa
  • Anup Kumar
  • Master Molay
  • Asha Devi
  • Rajlakshmi Devi
  • Gita Dey
  • Gangapada Basu
  • Premangshu Bose
  • Nripati Chatterjee
  • Jahor Roy ... Natabar

Soundtrack

Nishipadma
Album lagu tema karya Nachiketa Ghosh

Seluruh lirik ditulis oleh Gouri Prasanna Majumdar; seluruh musik diciptakan oleh Nachiketa Ghosh.

Lagu
No.JudulPlaybackDurasi
1."Ja Khushi Ora Bole"Manna Dey 
2."Ore Sakol Sona Molin Holo"Sandhya Mukherjee 
3."Na Na Aj Rate Ar Jatra Sunte"Manna Dey 
4."Rajar Pakhi Uira Gela"Shyamal Mitra 

Penghargaan

Referensi

  1. ^ Juga disebut Arabinda Mukhopadhyay
  2. ^ "It's All About Love". Indian Express. 26 Mei 2012. Diakses tanggal 4 Mei 2013. 
  3. ^ "18th National Film Awards". International Film Festival of India. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-10-20. 
  4. ^ "18th National Film Awards (PDF)" (PDF). Direktorat Festival Film. 

Pranala luar

  • Nishi Padma di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • l
  • b
  • s
Karya Bibhutibhushan Bandyopadhyay
Karakter
  • Apu
  • Durga
  • Shankar Roy Chowdhury
  • Diego Alvarez
Novel
  • Pather Panchali
  • Aparajito
  • Aranyak
  • Adarsha Hindu Hotel
  • Ichhamati
  • Dristi Pradeep
  • Chander Pahar
  • Hire Manik Jale
  • Debjan
  • Bipiner Sangsar
  • Anubartan
  • Ashani Sanket
  • Kedar Raja
  • Dampati
  • Sundarbane Sat Batsar (Tidak diselesaikan olehnya)
  • Dui Bari
  • Kajol (Diselesaikan oleh putranya Taradas)
  • Maroner Danka Baje
  • Mismider Kabach
  • Kosi Pranganeyer Chitthi
  • Aam Aatir Bhenpu
Cerita pendek
  • MeghaMallar
  • Mauriphool
  • Jatrabadol
  • Jonmo o mrittu
  • Kinnardal
  • Benigir fulbari
  • Nabagata
Novel Grafis
  • Moon Mountain
Film yang berdasarkan pada ceritanya


Ikon rintisan

Artikel bertopik film India ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s