Nature Biotechnology

Nature Biotechnology  
Singkatan (ISO)Nat. Biotechnol.
Disiplin ilmuBioteknologi
BahasaInggris
Detail publikasi
PenerbitNature Publishing Group (Britania Raya)
Sejarah penerbitan1996–sekarang
Faktor dampak41.514 (2014)
Pengindeksan
ISSN1087-0156 (print)
1546-1696 (web)
Pranala
  • Journal homepage

Nature Biotechnology adalah sebuah jurnal ilmiah tinjauan sejawat yang diterbitkan setiap bulan oleh Nature Publishing Group. Kepala editornya adalah Andrew Marshall yang merupakan bagian dari tim editor internal. Fokus jurnal ini adalah bioteknologi, termasuk hasil penelitian dan sektor bisnis komersial dari bioteknologi. Cakupannya meliputi ilmu biologi, biomedis, pertanian, dan lingkungan. Selain itu, dibahas pula pengaruh komersial, politik, hukum, dan sosial terhadap bidang ini.[1]

Abstrak dan indeks

Jurnal ini diindeks di:[2]

  • BIOBASE
  • BIOSIS
  • Chemical Abstracts Service
  • CSA Illumina
  • CAB Abstracts
  • EMBASE
  • Scopus
  • Current Contents
  • Science Citation Index
  • Medline (PubMed)

Referensi

  1. ^ Guide to Authors accessed 2012-06-29
  2. ^ Catalog @ NPG Diarsipkan 2011-12-20 di Wayback Machine. Accessed 2012-06-29

Pranala luar

  • Nature Biotechnology website
  • l
  • b
  • s
Holtzbrinck
Penerbit
  • S. Fischer
  • Rowohlt
  • Kiepenheuer & Witsch (85%)
  • Droemer Knaur (50%)
Koran dan Majalah
  • Die Zeit (50%)
  • Main-Post
  • Lausitzer Rundschau
  • Main-Post
  • Saarbrücker Zeitung
  • Südkurier
  • Trierischer Volksfreund
  • Spotlight Verlag
  • Lebensmittel Praxis Verlag
  • Prognos
Macmillan
Amerika Serikat
Perdagangan
Pendidikan
  • Bedford-St. Martin's
  • W. H. Freeman
  • Worth Publishers
  • i>clicker
  • Hayden-McNeil
Anak-anak
Britania Raya
Pan Macmillan
Palgrave Macmillan
Macmillan Education
  • Gill & Macmillan
Nature Publishing
Group
Nature
Nature Reviews
Life Sciences
Nature Reviews
Clinical Sciences
Nature
International
Jurnal lian
Scientific
American


Ikon rintisan

Artikel bertopik jurnal akademik ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s