Fokeis

Reruntuhan Kuil Apollo di Delfi.

Phokis (bahasa Yunani: Φωκείς) adalah daerah di Yunani Kuno, tepatnya di bagian tengah Yunani, yang meliputi Delfi. Sebuah prefektur modern, juga disebut Fokis, dinamai dari nama daerah kuno ini, meskipun daerah modernnya secara umum lebih luas dari yang kunonya.

Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
  • Integrated Authority File (Jerman)